ANALISIS PENGARUH PRICE DISCOUNT, BONUS PACK, DAN IN-STORE DISPLAY TERHADAP KEPUTUSAN IMPULSE BUYING BEHAVIOR KONSUMEN (Studi Kasus pada Swalayan Kembang Mas Grabag Di Kota Magelang)

DIANA ARIF SETYASIH, 13133200099 (2017) ANALISIS PENGARUH PRICE DISCOUNT, BONUS PACK, DAN IN-STORE DISPLAY TERHADAP KEPUTUSAN IMPULSE BUYING BEHAVIOR KONSUMEN (Studi Kasus pada Swalayan Kembang Mas Grabag Di Kota Magelang). Prodi Manajemen UPY.

[img]
Preview
Text
Artikel.pdf

Download (562kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh price discount, bonus pack danin-store display terhadap keputusan impulse buying behavior konsumen swalayan Kembang Mas Grabag Magelang. Penelitian ini dilakukan di Kembang Mas Grabag Magelang. Metode pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara, kuesioner dan studi literatur yang dilakukan secara sistematis sesuai tujuan penelitian. Metode analisis menggunakan analisis regresi berganda, dengan menggunakan uji F dan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel price discount, bonus pack danin-store display terhadap keputusan impulse buying behavior konsumen swalayan Kembang Mas Grabag Magelang secara parsial atau secara simultan terbukti signifikan. Koefisien determinasisebesar 68,2%, yang berarti keputusan impulse buying behavior konsumen swalayan Kembang Mas Grabag Magelang dipengaruhi olehprice discount, bonus pack danin-store display. Sedangkan sisanya 31,8% dipengaruhi oleh variabel lain di luar penelitian.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Price Discounts, Bonus Pack, In-Store Display and Impulse Buying Behavior
Subjects: Manajemen > Perilaku Konsumen
Divisions: Fakultas Bisnis > Manajemen
Depositing User: Mr. Nugroho
Date Deposited: 30 Mar 2017 02:47
Last Modified: 30 Mar 2017 02:47
URI: http://repository.upy.ac.id/id/eprint/1301

Actions (login required)

View Item View Item