GURU BIMBINGAN DAN KONSELING SANGAT DIPERLUKAN KEBERADAANNYA DI SEKOLAH DASAR

Sukadari, Universitas PGRI Yogyakarta (2001) GURU BIMBINGAN DAN KONSELING SANGAT DIPERLUKAN KEBERADAANNYA DI SEKOLAH DASAR. Pelangi Pendidikan: majalah Ilmiah Pendidikan Vol.2, No.1, Juli 2001 ISSN 0000-0000.

[img]
Preview
Text
Volume 2, Nomor 1, Juli 2001.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

Jenjang pendidikan di tingkat sekolah dasar mempunyai permasalahan yang sangat komplek, berawal dari kemampuan belajar anak sampai dengan permasalahan guru kelas yangt sarat akan tugas yang berat untuk mengimplementasikan target kurikulum tahun 1994 dan kasus kasus yang muncul, baik sosial ekonomi maupun budaya masyarakat sekitar. Berkiblat pada problema tersebut maka guru bimbingan dan konseling sangat diperlukan keberadaannya. Selama ini Sekolah Dasar banyak yang tidak memiliki guru bimbingan dan konseling.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Guru bimbingan dan konseling
Subjects: Pendidikan > Bimbingan dan Konseling di sekolah
Divisions: Karya Dosen
Depositing User: Mr. Nugroho
Date Deposited: 18 Nov 2017 03:41
Last Modified: 18 Nov 2017 03:41
URI: http://repository.upy.ac.id/id/eprint/1615

Actions (login required)

View Item View Item