M. Kusbaryunadi, Fak.Pertanian UPY (2006) PENYIANGAN DAN PEMUPUKAN NPK PADA TANAMAN BAWANG MERAH. Agros Vol. 8 No. 3 September 2006: 307-311. ISSN 1411-0172
|
Text
JURNAL 3.pdf Download (12MB) | Preview |
Abstract
Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi interaksi antara perlakuan penyiangan dan dosis pupuk NPK dalm mempengaruhi pertumbuhan dan hasil tanaman bawang merah pada parameter berat kering tanaman per rumpun dan jumlah umbi per rumpun. Perlakuan dua kali penyiangan memberikan pertumbuhan dan hasil yang lebih tinggi dibanding dengan perlakuan penyiangan lainnya. Perlakuan dosis pupuk NPK 900 kg/ha memberikan hasil tertinggi pada parameter berat kering tanaman per rumpun dan jumlah umbi per rumpun.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Penyianagn, NPK, bawang merah |
Subjects: | Pertanian > Tanaman Ladang dan Perkebunan > Tanaman akar dan umbi |
Divisions: | Karya Dosen |
Depositing User: | Mr. Nugroho |
Date Deposited: | 24 Sep 2016 02:13 |
Last Modified: | 24 Sep 2016 02:13 |
URI: | http://repository.upy.ac.id/id/eprint/1106 |
Actions (login required)
View Item |