KONTROVERSIAL RESTORASI GUMUK PASIR TERHADAP KEHIDUPAN SOSIAL MASYARAKAT (STUDI KASUS DI DUSUN GROGOL DESA PARANGTRITIS KECAMATAN KRETEK KABUPATEN BANTUL)

Feni Dwimartanti, 12144300051 (2016) KONTROVERSIAL RESTORASI GUMUK PASIR TERHADAP KEHIDUPAN SOSIAL MASYARAKAT (STUDI KASUS DI DUSUN GROGOL DESA PARANGTRITIS KECAMATAN KRETEK KABUPATEN BANTUL). Skripsi thesis, Universitas PGRI Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
Dokumen 1_ hlm. sampul, abstrak, persetujuan-daftar isi dan Bab 1.pdf

Download (785kB) | Preview
[img] Text
Dokumen BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (228kB)
[img] Text
Dokumen BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (106kB)
[img] Text
Dokumen BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (727kB)
[img] Text
Dokumen BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (171kB)
[img]
Preview
Text
Dokumen Bab VI, Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tanggapan masyarakat dan pemerintah terkait (cq Parangtritis Geomaritime Science Park) tentang restorasi gumuk pasir terhadap kehidupan sosial masyarakat di Dusun Grogol Desa Parangtritis Kecamatan Kretek Kabupaten Bantul. Penelitian kualitatif ini dilaksanakan di Dusun Grogol IX Desa Parangtritis Kecamatan Kretek Kabupaten Bantul. Subjek penelitian sebanyak delapan (8) orang yang terdiri atas Kepala Dusun Grogol IX, warga asli, warga pendatang, Ketua Kelompok Pengelola Pantai Cemoro Sewu, Ketua Kelompok Tambak Udang, Ketua kelompok tani pasir, Staf dari Parangtritis Geomaritime Science Park (PGSP). Analisis data menggunakan deskriptif dan deduktif dengan kajian naturalistik sehingga dapat menghasilkan kesimpulan berdasarkan dari data yang diperoleh. Metode pengumpulan data dengan menggunakan teknik wawancara, observasidan dokumentasi. Keabsahan data ditempuh dengan strategi triangulasi data yang lainnya. Hasil penelitian menghasilkan kesimpulan (1) terdapat tanggapan pro dan kontra dari masyarakat terkait program restorasi gumuk pasir, (2) serta tanggapan pro terkait program restorasi gumuk pasir dari pihak pemerintah (cq Parangtritis Geomaritime Science Park).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kontroversial, Restorasi
Subjects: Sosial
Sosial > Sosiologi dan Antropologi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Depositing User: Nurul Sinto Ambawani
Date Deposited: 31 Aug 2016 06:19
Last Modified: 31 Aug 2016 06:19
URI: http://repository.upy.ac.id/id/eprint/1043

Actions (login required)

View Item View Item