EFEKTIVITAS LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PERMAINAN UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 16 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2017/2018

WIDIYANTI, 14144200132 (2018) EFEKTIVITAS LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PERMAINAN UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 16 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2017/2018. Skripsi thesis, Universitas PGRI Yogyakarta.

[img] Text
WIDIYANTI_EFEKTIVITAS LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Kondisi motivasi belajar siswa sebelum diberikan layanan bimbingan kelompok dengan teknik permainan cenderung sedang dengan ditemukan 4 siswa yang berada pada kategori rendah, 8 siswa yang berada pada kategori sedang, dan 1 berada pada kategori tinggi. Kondisi motivasi belajar siswa sesudah diberikan layanan bimbingan kelompok dengan teknik permainan mengalami peningkatan yaitu terdapat 4 siswa berada pada kategori sedang, dan 9 siswa berada pada kategori tinggi. Ada perbedaan yang signifikan antara skor rata-rata motivasi belajar setelah mendapatkan layanan bimbingan kelompok dengan teknik permainan lebih tinggi daripada sebelum mendapatkan layanan bimbingan kelompok dengan teknik permainan. Adanya perbedaan yang signifikan tersebut maka layanan bimbingan kelompok dengan teknik permainan efektif dalam upaya meningkatkan motivasi belajar siswa kelas VII SMP Negeri 16 Yogyakarta Tahun Ajaran 2017/2018.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: motivasi belajar, teknik permainan, SMP Negeri 16 Yogyakarta
Subjects: Pendidikan
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bimbingan dan Konseling
Depositing User: Achmad Ari Wibowo
Date Deposited: 20 Dec 2023 02:15
Last Modified: 20 Dec 2023 02:15
URI: http://repository.upy.ac.id/id/eprint/7352

Actions (login required)

View Item View Item