Pengembangan Kartu Bergambar Tiga Dimensi Sebagai Media Pembelajaran Menulis Teks Berita Kelas VIII SMP Negeri 1 Pleret Bantul Tahun Ajaran 2018/2019

Dadang Warsito, 14144800002 (2018) Pengembangan Kartu Bergambar Tiga Dimensi Sebagai Media Pembelajaran Menulis Teks Berita Kelas VIII SMP Negeri 1 Pleret Bantul Tahun Ajaran 2018/2019. PBSI, Universitas PGRI Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
DADANG_WARSITO.pdf

Download (603kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: 1)mengembangakan produk media pembelajaran kartu bergambar tiga dimensi pada mata pelajaan Bahasa Indonesia materi menulis teks berita; 2)mengetahui kualitas media pembelajaran kartu bergambar tiga dimensi pada mata pelajaran Bahasa Indonesia materi menulis teks berita berdasarkan penilaian ahli; 3)mengetahui daya tarik media pembelajaran kartu bergambar tiga dimensi pada mata pelajaran Bahasa Indonesia materi menulis teks berita;dan 4)mengetahui efektifitas kartu bergambar tiga dimensi pada mata pelajaran Bahasa Indonesia materi menulis teks berita

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pengembangan, Media Pembelajaran, Kartu Bergambar Tiga Dimensi, Menulis, Teks Berita
Subjects: Bahasa > Bahasa Indonesia
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: FITRI RIANI
Date Deposited: 16 Mar 2022 03:27
Last Modified: 16 Mar 2022 03:27
URI: http://repository.upy.ac.id/id/eprint/3307

Actions (login required)

View Item View Item