Fibriana Faulaya, 15133100052 (2022) PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN UKURAN DEWAN KOMISARIS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) (Studi Empiris Perusahaan BUMN yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2020). Skripsi thesis, Universitas PGRI Yogyakarta.
Text
SKRIPSI_FEBRIANA FAULAYA_Pengaruh profitabilitas.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji pengaruh profitabilitas, ukuran perusahaan, leverage, dan ukuran dewan komisaris terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR). Perusahaan yang dijadikan subjek dalam penelitian ini adalah perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2018–2020 adalah sebanyak 14 perusahaan. Hasil pada hipotesis pertama perusahaan berpengaruh positif signifikan terhadap financial statement fraud. Hasil penelitian ini menemukan bahwa profitabilitas tidak berpengaruh terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR). Sedangkan ukuran perusahaan dan ukuran dewan komisaris memiliki pengaruh positif terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) dan leverage memiliki pengaruh negatif terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR).
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | profitabilitas, ukuran perusahaan, leverage, ukuran dewan komisaris, pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) |
Subjects: | Akuntansi |
Divisions: | Fakultas Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Mr. Nugroho |
Date Deposited: | 31 Oct 2023 04:48 |
Last Modified: | 31 Oct 2023 04:48 |
URI: | http://repository.upy.ac.id/id/eprint/7123 |
Actions (login required)
View Item |