PENERAPAN PENDEKATAN SCIENTIFIC UNTUK MENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DALAM PERKULIAHAN KAJIAN MATEMATIKA SMA 2

Palupi Sri Wijayanti, FKIP Universitas PGRI Yogyakarta (2016) PENERAPAN PENDEKATAN SCIENTIFIC UNTUK MENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DALAM PERKULIAHAN KAJIAN MATEMATIKA SMA 2. Universitas PGRI Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
2016 artikel laporan penelitian PALUPI.pdf

Download (472kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendekatan scientific terhadap peningkatan kemampuan berfikir kreatif mahasiswa pada kuliah kajian Mateamtika SMA 2. Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu dengan desain One group pretest post test. Sampel penelitian ini adalah 32 mahasiswa. Instrumen berbentuk tes dengan 11 soal essay. Uji normalitas data dengan chi-square dan homogenitas data dengan uji Fisher sedangkan uji hipotesis digunakan analisis statistik parametrik uji t-test. Berdasarka hasil analisis data normalitas saat pretest diperoleh 2 hitung < 2 tabel atau 17,378 < 19,67 dan data posttest diperoleh 2hitung < 2tabel atau 7,375 < 27,59. Hasil uji homogenitas data diperoleh Fhitung > Ftabel atau 16,88 > 1,82. Hasil uji hipotesis data diperoleh pada data pretest thitung > ttabel atau 2,478 > 2,042 dan pada data posttest diperoleh thitung > ttabel atau 28,946 > 2,039 sehingga H0 ditolak dan H1 diterima yang disimpulkan bahwa terdapat pengaruh penerapan pendekatan scientific terhadap peningkatan kemampuna berfikir kreatif mahasiswa pada perkuliahan kajian matematika SMA 2.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: penerapan pendekatan scientific, kemampuan berfikir kreatif, kajian matematika SMA 2
Subjects: Matematika
Divisions: Karya Dosen
Depositing User: Nurul Sinto Ambawani
Date Deposited: 14 Jan 2017 03:22
Last Modified: 14 Jan 2017 03:22
URI: http://repository.upy.ac.id/id/eprint/1219

Actions (login required)

View Item View Item